Zombie Hand Pointer X-Steel - Help Select

Sensor Ultrasonik HC-SR04




Sensor ultrasonik adalah sebuah sensor yang berfungsi untuk mengubah besaran fisis (bunyi) menjadi besaran listrik dan sebaliknya. Cara kerja sensor ini didasarkan pada prinsip dari pantulan suatu gelombang suara sehingga dapat dipakai untuk menafsirkan eksistensi (jarak) suatu benda dengan frekuensi tertentu. Disebut sebagai sensor ultrasonik karena sensor ini menggunakan gelombang ultrasonik (bunyi ultrasonik).
 Gelombang ultrasonik adalah gelombang bunyi yang mempunyai frekuensi sangat tinggi yaitu 20.000 Hz.



Dari gambar diatas dijelaskan prinsip kerja sensor ultrasonik adalah sebagai berikut







4. SENSOR HCSR04[kembali]

HC-SR04 adalah Sensor Ultrasonik yang memiliki dua elemen, yaitu elemen Pendeteksi gelombang ultrasonik, dan juga sekaligus elemen Pembangkit gelombang ultrasonik. Sensor Ultrasonik adalah sensor yang dapat mendeteksi gelombang ultrasonik, yaitu gelombang suara yang memiliki frekuensi ultrasonik atau frekuensi di atas kisaran frekuensi pendengaran manusia



Fungsi Pin-pin HC-SR04
  1.   VCC = 5V Power Supply. Pin sumber tegangan positif sensor.
  2. Trig = Trigger/Penyulut. Pin ini yang digunakan untuk membangkitkan sinyal ultrasonik.
  3.    Echo = Receive/Indikator. Pin ini yang digunakan untuk mendeteksi sinyal pantulan ultrasonik.
  4.  GND Ground/0V Power Supply. Pin sumber tegangan negatif sensor.
5. KARAKTERISTIK HCSR04[kembali]

  1.  Tegangan sumber operasi tunggal 5.0 V

  2.  Frekuensi operasi 40 KH
  3. Minimum pendeteksi jarak 0.02 m (2 cm)
  4. Maksimum pendeteksian jarak 4 m





·         

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Elektronika

SATRIA AGUNG PRATAMA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS ANDALAS